Senin, 22 Mei 2023

SOAL PAT IPA KUMER 2223


15 soal klasifikasi Makhluk Hidup (Kumer)
Sumber:https://smp.prasacademy.com/2018/09/contoh-soal-ipa-smp-kelas-7-klasifikasi.html?m=1
  1. Disebut apakah ilmu yang mempelajari pengelompokan makhluk hidup?

    A. Genetika
    B. Biokimia
    C. Taksonomi
    D. Estimologi
    Jawaban: C

    Baca tentang tujuan klasifikasi, serta kriteria penamaan ilmiah makhluk hidup di sini.
  2. Berikut adalah beberapa kegiatan makhluk hidup
    1. Berevolusi
    2. Tumbuh
    3. Berpindah tempat
    4. Bernapas
    5. Berkembang biak

    Kegiatan yang termasuk ciri-ciri makhluk hidup adalah

    A. 1, 2, dan 3
    B. 2, 3, dan 4
    C. 2, 3, dan 5
    D. 2, 4, dan 5

    Jawaban: D

    Berpindah tempat bukanlah ciri makhluk hidup, tetapi bergerak adalah salah satu ciri makhluk hidup.

    Baca penjelasan selengkapnya di sini.
  3. Gambar di bawah ini menunjukkan salah satu ciri makhluk hidup, yakni ...


    A. bergerak
    B. tumbuh dan berkembang
    C. adaptasi
    D. berevolusi

    Jawaban: B

    Baca artikel mengenai ciri-ciri makhluk hidup di sini.
  4. Salah satu ciri kingdom/dunia Monera adalah...

    A. mengalami metamorfosis tidak sempurna
    B. berkembang biak dengan cara kawin
    C. tidak memiliki inti sel sejati (prokariotik)
    D. bernapas dengan paru-paru

    Jawaban: C

    Kingdom/dunia Monera adalah makhluk hidup bersel satu. Salah satu cirinya yaitu tidak memiliki inti sel sejati.

    Tentang dunia Monera bisa dibaca di sini.
  5. Yang bukan merupakan dasar klasifikasi makhluk hidup adalah...

    A. persamaan dan perbedaan yang dimiliki
    B. ciri bentuk tubuh (morfologi) dan alat dalam tubuh (anatomi)
    C. manfaat, ukuran, tempat hidup, dan cara hidupnya
    D. bergerak, beradaptasi, bereproduksi

    Jawaban: D

    Jawaban D adalah ciri makhluk hidup. Dasar-dasar klasifikasi makhluk hidup bisa dibaca di sini.
  6. Yang bukan merupakan ciri dunia Fungi (jamur) adalah

    A. reproduksi dapat berlangsung secara generatif dan vegetatif
    B. secara umum berkembang biak dengan spora.
    C. memiliki klorofil
    D. hidup sebagai saprofit

    Jawaban: C

    Fungi tidak memiliki klorofil.

    Penjelasan lebih lengkap mengenai dunia Fungi dapat dibaca di artikel ini.
  7. Kulit mengeluarkan keringat, dan ginjal mengeluarkan urine, adalah ciri makhluk hidup yaitu...

    A. adaptasi
    B. ekskresi
    C. iritabilitas
    D. reproduksi

    Jawaban: B

    Eksresi adalah mengeluarkan zat sisa metabolisme. Keringat dan urine merupakan zat sisa metabolisme.

    Baca artikel mengenai ciri-ciri makhluk hidup di sini.
  8. Yang merupakan ciri-ciri tumbuhan berbiji tertutup adalah...

    A. struktur tubuh seperti akar, batang, dan daun telah sempurna
    B. berakar tunggang
    C. batang tumbuh tegak bercabang-cabang
    D. bakal biji terlindung daun buah

    Jawaban: D

    Jawaban A, B, dan C merupakan ciri-ciri tumbuhan berbiji terbuka

    Baca penjelasan lengkapnya di sini.
  9. Berikut merupakan golongan dunia tumbuhan (plantae), kecuali

    A. ganggang hijau biru
    B. lumut
    C. paku-pakuan
    D. tumbuhan biji

    Jawaban: A

    Ganggang termasuk dalam dunia Monera. Penjelasan mengenai dunia tumbuhan bisa dibaca di sini.
  10. Berikut termasuk kelompok hewan avertebrata, yaitu...

    A. paus
    B. burung
    C. cacing tanah
    D. beruang

    Jawaban: C

    Cacing tanah yang masuk kelompok Vermes (cacing), termasuk ke dalam kelompok hewan avertebrata, atau hewan yang tidak memiliki tulang belakang. Paus, burung, dan beruang termasuk dalam hewan vertebrata (memiliki tulang belakang).

    Penjelasan lebih lengkap mengenai dunia hewan dapat dibaca di sini.
  11. Bakteri ada yang menguntungkan, namun ada pula yang merugikan manusia. Contohnya bakteri Mycobacterium tuberculosis menyebabkan TBC. Termasuk dalam kingdom apakah bakteri?

    A. monera
    B. protista
    C. fungi
    D. plantae

    Jawaban: A

    Bakteri termasuk ke dalam kingdom Monera. Penjelasan lebih lengkap mengenai dunia Monera dapat dibaca di sini.
  12. Tujuan klasifikasi makhluk hidup adalah sebagai berikut, kecuali...

    A. mempermudah kita mempelajari dan mengenali beragam makhluk hidup
    B. mengetahui hubungan kekerabatan antar makhluk hidup
    C. mengetahui manfaat makhluk hidup untuk kepentingan manusia
    D. agar makhluk hidup di tiap daerah mempunyai nama yang unik

    Jawaban: D

    Baca tentang tujuan klasifikasi, serta kriteria penamaan ilmiah makhluk hidup di sini.
  13. Bagaimana cara hewan cumi beradaptasi untuk lolos dari kejaran pemangsanya?

    A. berpura-pura mati
    B. mengeluarkan zat tinta
    C. memiliki racun di tentakelnya
    D. tubuhnya berubah warna

    Jawaban: B

    Saat akan diserang, cumi akan mengeluarkan zat tinta berwarna gelap. Sehingga pemangsanya tidak dapat melihat dan dengan demikian cumi dapat meloloskan diri.
  14. Untuk mengelompokkan makhluk hidup dapat menggunakan ciri-ciri yang dimiliki makhluk hidup tersebut. Ciri yang umumnya digunakan sebagai dasar pengelompokan adalah ciri...

    A. habitat
    B. reproduksi
    C. alat gerak
    D. struktur tubuh

    Jawaban: D

    Tujuan dan dasar-dasar klasifikasi, serta kriteria penamaan ilmiah makhluk hidup dapat dibaca lebih lanjut di sini.
  15. Memiliki selaput inti, berkembangbiak secara kawin dan tak kawin, kebanyakan bersifat heterotrof, merupakan ciri kingdom...

    A. Protista
    B. Monera
    C. Fungi
    D. Animalia

    Jawaban: A

    Ciri lain Protista adalah ada yang hidup terpisah maupun berkoloni, atau merupakan organisme multiseluler sederhana

EKOLOGI DAN KEANEKARAGAMAN
 HAYATI INDONESIA

1. Segala sesuatu di luar dari individu disebut ...

a. populasi
b. lingkungan
c. ekosistem
d. organisme
Jawaban : b. lingkungan

2. Lingkungan yang terdiri dari benda-benda takhidup disebut dengan lingkungan ...

a. biotik
b. akuatik
c. terestrial
d. abiotik
Jawaban : d. abiotik

3. Udara, suhu, air dan tanah merupakan contoh dari ...

a. komponen akuatik
b. komponen terestrial
c. komponen abiotik
d. komponen biotik

Jawaban : c. komponen abiotik

5. Suatu sistem dimana terjadinya interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungannya disebut ...

a. ekologi
b. ekosistem
c. populasi
d. komunitas
Jawaban : b. ekosistem

6. Ilmu yang mengkaji antara komponen biotik (makhluk hidup) dengan komponen abiotik (makhluk tak hidup) adalah ...

a. biologi
c. ekologi
c. geologi
d. fisiologi
Jawaban : c. ekologi

4. Berikut ini merupakan contoh komponen biotik yang benar kecuali ...

a. manusia
b. batu karang
c. hewan
d. tumbuhan
Jawaban : b. batu karang

7. Berikut ini merupakan contoh ekosistem alami yang tepat kecuali ...

a. laut
b. gurun
c. sabana
d. taman
Jawaban : d. taman

8. Contoh ekosistem buatan berikut ini yang tepat adalah ...

a. laut, sungai dan sawah
b. sawah, taman dan kebun
c. taman, kebun dan gurun
d. gurun, kebun dan laut
Jawaban : b. sawah, taman dan kebun

9. Dalam ekosistem sawah terdapat seorang petani, sebuah cangkul, satu pohon kelapa, sekelompok rumput, 6 ekor burung, seekor elang, 2 ular dan sekelompok ikan. Individu dalam ekosistem tersebut yang benar kecuali .

a. seorang petani
b. sebuah cangkul
c. seekor elang
d. satu pohon kelapa
Jawaban : b. sebuah cangkul


10. serumpun bambu di kebun merupakan contoh dari ...

a. individu
b. populasi
c. komunitas
d. ekosistem
Jawaban : b. populasi

11. Kumpulan dari berbagai makhluk hidup yang berinteraksi dan hidup di tempat tertentu disebut ...

a. populasi
b. komunitas
c. ekosistem
d. bioma
Jawaban : b. komunitas

12. Ulat yang hidup pada daun sebuah pohon merupakan contoh dari ...

a. habitat
b. mikrohabitat
c. ekosistem
d. lingkungan
Jawaban : b. mikrohabitat

13. Proses perpindahan energi dari satu makhluk hidup ke makhluk hidup yang lainnya melalui proses makan dan dimakan disebut ...

a. piramida makanan
b. simbiosis
c. rantai makanan
d. interaksi timbal balik
Jawaban : c. rantai makanan

14. Bakteri dan jamur merupakan makhluk hidup yang menguraikan makhluk hidup yang telah mati menjadi senyawa anorganik, oleh karena itu bakteri dan jamur disebut .

a. individu
b. produsen
c. konsumen
d. dekomposer
Jawaban : d. dekomposer

15. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> ulat -> burung -> ular -> elang -> jamur
Organisme yang berperan sebagai konsumen primer pada rantai makanan tersebut adalah ...

a. jagung
b. jamur
c. ulat
d. elang
Jawaban : c. ulat

16. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> ulat -> burung -> ular -> elang -> jamur
Organisme yang berperan sebagai konsumen tersier pada rantai makanan tersebut adalah ...

a. jagung
b. ular
c. ulat
d. elang
Jawaban : b. ular

17. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> ulat -> burung -> ular -> elang -> jamur
Organisme yang berperan sebagai konsumen puncak pada rantai makanan tersebut adalah ...

a. jamur
b. ular
c. ulat
d. elang
Jawaban : d. elang


18. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> ulat -> burung -> ular -> elang -> jamur
Organisme yang berperan sebagai konsumen sekunder pada rantai makanan tersebut adalah ...

a. burung
b. ular
c. ulat
d. elang
Jawaban : a. burung

19. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> ulat -> burung -> ular -> elang -> jamur
Organisme yang dapat membuat makanan sendiri pada rantai makanan tersebut adalah ...

a. jagung
b. ular
c. ulat
d. jamur
Jawaban : a. jagung

20. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> tikus -> ular -> elang -> jamur
Pernyataan berikut yang paling tepat apabila ular punah diburu oleh petani yaitu ...

a. hasil panen meningkat
b. populasi elang meningkat
c. populasi tikus meningkat
d. dekomposer punah
Jawaban : c. populasi tikus meningkat


21. Pernyataan berikut yang bukan merupakan tahapan dalam siklus hidrologi yaitu ...

a. evaporasi
b. prestisipasi
c. kondensasi
d. respirasi
Jawaban : d. respirasi

22. Persaingan antara gulma dengan tanaman padi untuk mendapatkan nutrisi merupakan contoh dari ...

a. rantai makanan
b. simbiosis
c. predasi
d. kompetisi
Jawaban : d. kompetisi

23. Berikut ini merupakan contoh predasi yang benar kecuali ...

a. burung yang memangsa belalang
b. kucing yang memangsa tikus
d. ayam yang memangsa cacing
d. kupu-kupu yang menyerap nektar bunga
Jawaban : d. kupu-kupu yang menyerap nektar bunga

24. Belalang yang memangsa rumput merupakan contoh dari ...

a. herbivora
b. herbivori
c. simbiosis
d. rantai makanan
Jawaban : b. herbivori

25. Berikut ini contoh simbiosis mutualisme yang paling tepat kecuali ...

a. kupu-kupu dengan bunga
b. kumbang dengan bunga
c. burung jalak dengan kerbau
d. ikan badut dengan anemon laut
Jawaban : d. ikan badut dengan anemon laut

26. Tanaman anggrek yang menempel pada pohon merupakan contoh simbiosi komensalisme. Simbiosis berikut yang sesuai dengan pernyataan tersebut adalah ...

a. tanaman benalu dengan inangnya
b. kutu dengan kepala manusia
d. ikan remora dengan ikan hiu
d. tanaman padi dengan gulma
jawaban : d. ikan remora dengan ikan hiu

27. Hubungan antara dua individu yang memberikan keuntungan pada salah satu pihak dan kerugian pada pihak lain disebut simbiosis...

a. mutualisme
b. paratisisme
c. komensalisme
d. amensalisme
Jawaban : b. paratisisme

28. Kebun binatang dan penangkaran merupakan contoh pelestarian mahluk hidup secara ...

a. in situ
b. eks situ
c. konservasi
d. alami
Jawaban : b. eks situ

29. Berikut ini merupakan contoh tumbuhan endemik hujan hutan tropis di Indonesia yang benar kecuali ...

a. cendana
b. meranti
c. damar
d. anggrek
Jawaban : d. anggrek

30. Hujan asam disebabkan oleh ...

a. polutan sulfur oksida dan nitrogen oksida yang bereaksi dengan air di udara
b. polutan nitrogen oksida dan co2 yang bereaksi dengan air di udara

c. polutan sulfur oksida dan co2 yang bereaksi dengan air di udara
d. polutan sulfur dan nitrogen oksida yang bereaksi dengan air di udara
Jawaban : a. polutan sulfur oksida dan nitrogen oksida yang bereaksi dengan air r


Bumi dan tata surya

1. Kumpulan dari benda-benda langit dengan matahri sebagai pusat yang dikelilingi oleh planet, meteoroid, asteroid dan komet disebut ...

a. luar angkasa
b. bintang-bintang
c. tata surya
d. galaksi
Jawaban : c. tata surya

2. Asteroid merupakan salah satu benda langit dalam tata surya yang beredar di antara planet ...

a. venus dan bumi
b. mars dan yupiter
c. bumi dan mars
d. yupiter dan saturnus
Jawaban : b. mars dan yupiter

3. Perhatikan pernyataan berikut ini 1
1. mempunyai cincin indah
2. planet terkecil
3. planet keempat dalam tata surya
4. termasuk planet jovian
Ciri-ciri yang dimiliki oleh planet mars ditunjukan oleh nomor ...

a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
Jawaban : c. 3

4. Benda langit yang mengelilingi matahari dengan orbit yang sangat lonjong disebut ...

a. planet
b. komet
c. meteoroid
d. asteroid
Jawaban : b. komet

5. Pernyataan berikut ini yang merupakan ciri-ciri dari venus adalah ...

a. planet terkecil
b. terlihat paling terang daripada planet lainnya
c. mempunyai cincin yang indah
d. temasuk planet jovian
Jawaban : b. terlihat paling terang daripada planet lainnya

6. Pernyataan berikut ini yang disebabkan oleh rotasi bumi kecuali ...






a. mutualisme
b. paratisisme
c. komensalisme
d. amensalisme
Jawaban : b. paratisisme

20. Perhatikan rantai makanan berikut ini !
Jagung -> tikus -> ular -> elang -> jamur
Pernyataan berikut yang paling tepat apabila ular punah diburu oleh petani yaitu ...

a. hasil panen meningkat
b. populasi elang meningkat
c. populasi tikus meningkat
d. dekomposer punah
Jawaban : c. populasi tikus meningkat